InJourney, Holding BUMN Pariwisata dan Pendukung
Awal tahun 2022, Presiden Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan Holding BUMN Pariwisata dan Pendukung di Mandalika, Lombok (13/01/2022).
Indonesia Tuan Rumah World Tourism Day 2022
Indonesia resmi jadi tuan rumah World Tourism Day atau Hari Pariwisata Dunia 2022 sesuai ketetapan Sidang Majelis Umum ke-24 UNWTO di Madrid.